Senin, 03 September 2012

Materi kelas 9: Web browser internet explorer

Agar anda dapat menjelajahi internet, komputer anda harus memiliki software atauperangkat lunak berupa web browser. Beberapa web browser yang sering digunakan diantaranya :

1. Netscape Navigator
2. Opera

Khusus web browser Internet Eksplorer, biasanya sudah tersedia pada sistem operasi window, sedangkan yang lainnya perlu di instalkan ke kompuer anda terlebih dulu.
 Pada kesempatan ini kita akan mengaktifkan salah satu web browser, dalam hal ini anda diajak untuk mencoba mengaktifkan web brouser internet explorer. Sedang untuk web brouser lainnya dapat anda lakukan sendiri karena menggunakan pola yang sama.

Terdapat beberapa cara mengaktifkan web brouser ( pilih salah satu) yaitu:
·                     Dobel clik shortcart internet explorer atau
·                     Clik ” Start ” dan pilih icon ” Internet Explorer ” atau
·                     Clik ” Start ” dan pilih ” All program” dan lanjutkan dengan memilih ” Internet Explorer ”

Apabila tidak ada gangguan pada jaringan internet anda, maka beberapa saat setelah internet explorer diaktifkan akan muncul jendela microsoft internet explorer sebagai berikut:



Namun jika komputer anda tidak terhubung dengan jaringan internet atau terdapat ganguan jaringan internet, maka akan ditampilkan sbb;


Informasi ”The page cannot be displayed” menyatakan bahwa halaman ini tidak dapat anda fungsikan untuk mengakses internet, namun jendela Microsof Internet Explorer ini tetap dapat anda gunakan untuk mendapatkan informasi melalui file-file yang ada pada komputer anda, baik berupa gambar maupun dokumen artikel lainya.

Seperti kebanyakan program aplikasi Windows, area kerja Internet Explorer juga memiliki hampir semua komponen “window” , hanya tentunya ada perbedaan menu dan toolbarnya
Keterangan gambar :
1.            Title Window, adalah baris judul alamat internet yang terbuka dan selalu diikuti nama program Internet Explorer.
2.            Menu, adalah baris yang berisi perintah-perintah untuk pengoperasian Internet Explorer.
3.            Standard Buttons, adalah baris yang berisi tombol-tombol standar pengoperasian Internet
4.            ExpAddress Bar, adalah baris untuk tempat mengisi teks alamat internet yang ingin dikunjungi. Di ujung kanannya terdapat tombol Go, untuk mulai memproses permintaan alamat internet.
5.            Links, adalah baris penghubung ke alamat internet secara cepat tanpa mengetik alamatnya, yang dapat ditambah atau dikurangi.
6.            Workspace, adalah area kerja atau isi dari alamat internet yang tampil atau sedang diproses berdasarkan permintaan.
7.            Status Bar, adalah baris informasi status link alamat internet yang tampil atau terbuka dalam Work


Kegunaan dari menu menu yang tersedia pada mocrosoft internet explorer adalah sbb:

1.            Menu File: Digunakan untuk mengoperasikan hal hal yang sifatnya fatal dan menyangkut semua hasil kerja pada lembar atau jendela internet. Dalam menu ini terdapat 13 sub menu
2.            Menu Edit: Secara umum digunakan untuk mengadakan perubahan halaman website, baik yang link atau tidak pada halam editor. Menu edit memiliki 5 sub menu
3.            Menu View : Berguna untuk menampilkan atau mengadakan perubahan tampilan pada monitor. Dalam menu ini terdapat 11 sub menu
4.            Menu Favorit: Adalah untuk menampilkan jendela favorit yaitu mengelompokkan situs- situs tertentu sehingga sangat membantu jika akan mengakses lebih cepat. Dalam menu ini terdapat 6 sub menu
5.            Menu Tools: Merupakan menu yang secara umum digunakan untuk mengakses outlook Expres. Menu ini memiliki 6 sub menu
6.            Menu Help : Secara Umum digunakan untuk meminta bantuan tutorial untuk memecahkan masalah operasional dalam Internet Explorer. Dalam menu ini terdapat 6 sub menu


Kegunaan Tombol Standard Buttons

1.            Back ; Mundur ke halaman sebelumnya yang pernah di akses
2.            Foward ; Maju ke halaman berikutnya yang pernah di akses atau sebelum mundur
3.            Stop ; Menghentikan proses loading
4.            Refresh ; Memperbaiki/ memperbaharui loading
5.            Home ; Kembali ke halaman yang di devinisikan oleh internet explorer
6.            Search ; Menampilkan modus/ perintah pencarian
7.            Favorites ; Menampilkan jendela favorit yang akan digunakan untuk mengorganisasi situs-situs yang sering digunakan
8.            Histori ; Melihat perkembangan / alur penjelajahan yang dilakukan
9.            Mail ; Menampilkan jendela berkaitan dengan e-mail
10.          Print ; Mencetak halaman website ke dalam printer
11.          Edit ; Mengubah halaman wabsite
12.          Discuss ; Menampilkan/ menyembunyikan indikator topik pada website
13.          search ; Mengadakan research/ pencarian terhadap suatu topik
14.          Media ; Menampilkan jendela windows media player, radio, video




Sumber : http://mahsadeyana-ixb-smpn15bandung.blogspot.com/


Tidak ada komentar:

Posting Komentar